Rabu, 16 November 2011

BAHASA SUNDA SUDAH DI AMBANG PINTU KEMATIANKAH?

MAKARA, SOSIAL HUMANIORA, VOL. 11, NO. 1, JUNI 2007: 13-17


Abstrak

Isu kematian bahasa di dunia semakin mengemuka akhir-akhir ini, tidak terkecuali dengan bahasa Sunda. Hal ini berhubungan dengan fenomena yang terjadi di pusat-pusat kota di Jawa Barat, terutama Bandung, yang diduga kini masyarakatnya, terutama generasi muda, enggan menggunakan lagi bahasa Sunda dalam pergaulan sehari-harinya.
Gejala ini menarik untuk dikaji dari sudut pandang kematian bahasa (language death). Oleh karena itu, perlu upaya-upaya strategis yang komprehensif untuk mempertahankan bahasa Sunda dari kepunahan.


Cece Sobarna
Fakultas Sastra, Universitas Padjadjaran, Bandung 40600, Indonesia
E-mail: cecesobarna@yahoo.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar